“Panasnya udara musim panas bisa bertindak seperti inkubator," katanya.
Berbagai kuman dan bakteri tersebut bisa berpindah tempat ketika kamu memungut sandal jepit dan memasukkannya ke kantong kresek untuk menggantinya dengan high heels Stylovers.
Nah, tak usah dibayangkan lagi bila kaki Stylovers sedang mengalami lecet atau terluka.
Kuman dan bakteri pasti lebih leluasa menerobos masuk ke dalam kaki.
Baca Juga: 5 Museum Fashion di Dunia Ini Tawarkan Tur Virtual, Tengok Sejarah Fashion dari Rumah Aja!
Saat memasukkan sandal jepit ke dalam kantong kresek, jangan lupa mencuci tangan dengan bersih setelahnya.
"Karena Anda sudah terpapar sesuatu yang lebih buruk, yaitu organisme, ke tangan Anda," jelas Tierna.
Ia menambahkan, 80 persen dari penyakit menular ditularkan melalui sentuhan langsung maupun tak langsung, seperti ketika kamu mencium, atau memungut sepatu yang kotor, kemudian menyentuh mata, hidung, atau mulut.
Paparan kuman atau bakteri ini memang tak akan membunuh kamu Stylovers, tapi paling tidak akan menyebabkan gangguan kesehatan seperti keracunan makanan, diare, atau iritasi mata (bila kamu tak sengaja mengucek mata).
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
SPOTLIGHT Indonesia 2024, Il Teatro Della Moda Indonesia Pamerkan Karya Busana Perpaduan Seni Kerajinan Italia dan Budaya Indonesia
KOMENTAR