Pertama, jemur daun kemangi hingga mengering.
Nah, setelah itu tumbuklah daun kemangi tersebut hingga halus, seduh dengan air panas lalu disaring.
Minumlah ramuan tersebut 2 kali sehari secara rutin.
Baca Juga: 3 Sabun Mandi Ampuh Menghilangkan Bau Badan di Bawah 50 Ribu Rupiah
Minyak atsiri yang ada di dalam kemangi tersebut dipercaya bisa menghilangkan bau badan.
Selamat mencoba, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR