Menghapus Makeup
Membersihkan wajah dari kotoran terutama riasan adalah hal wajib yang perlu dilakukan sebelum tidur.
Setelah wajah bersih, gunakan krim malam kaya nutrisi atau obat alami.
Jangan biarkan kulit kotor karena dapat mendatangkan masalah seperti kerutan dan pigmentasi yang datang lebih cepat, ya.
Baca Juga: Awet Muda Selamanya! Terapkan 10 Kebiasaan Ini Mulai dari Sekarang
Kotoran yang menumpuk di wajah juga bisa menyebabkan jerawat.
Pakai Masker
Cobalah untuk memakai masker di malam hari sebelum tidur, girls!
Masker dapat membantu menghilangkan kotoran dan menjaga kelembapan kulit.
Masker juga mengandung beberapa bahan sehat yang dapat membantu mengatasi tanda-tanda penuaan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR