Ketika pori-pori tersumbat oleh kotoran atau minyak, pori-pori akan lebih mengembang sementara pori-pori yang bersih akan terlihat lebih rapat.
#2. Mitos: Pori-pori tersumbat karena kotor.
Fakta: Pori-pori yang tersumbat dan komedo seringkali dianggap sebagai pori-pori atau kulit yang kotor.
Namun, penyebab pori-pori tersumbat bukan hanya kotoran.
Bisa juga karena sel kulit mati dan sebum wajah, serta dipengaruhi oleh faktor hormon, genetik, dan jenis kulit.
#3. Mitos: Makeup dapat menyumbat pori-pori.
Fakta: Penggunaan makeup sering dikaitkan dengan pori-pori yang tersumbat.
Meski tak semuanya, beberapa kandungan yang sering digunakan pada makeup memang dapat menyumbat pori-pori.
Namun memilih makeup yang bebas dari kandungan minyak dan memiliki formula non-comedogenic bisa membantu mencegah pori-pori tersumbat.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Borong Penghargaan Dangdut, Ayu Ting Ting Tampil Glamor Berbalut Dress Mini Berkilau
KOMENTAR