Namun, Stylovers bisa memilih sampo anti ketombe yang tidak membuat rambut jadi kering.
Misalnya, carilah sampo anti ketombe yang juga memiliki kandungan yang dapat melembutkan rambut seperti lidah buaya atau kolagen.
#2. Tips Menghilangkan Ketombe: Jangan takut pakai kondisioner
Banyak orang dengan masalah ketombe takut menggunakan kondisioner karena khawatir kondisioner akan menyebabkan ketombe semakin banyak.
Baca Juga: Kepala Bebas Ketombe dan Menyuburkan Rambut dengan Perawatan Charcoal
Padahal, pemakaian kondisioner diperlukan untuk menjaga agar helaian rambut tetap lembut, lho.
Tidak masalah menggunakan kondisioner selama tidak menyentuh kulit kepala dan dibilas hingga benar-benar bersih.
#3. Tips Menghilangkan Ketombe: Jangan diikat dalam keadaan basah
Setelah keramas, keringkan rambut dengan handuk bersih hingga setengah kering.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR