Menurut Marina Aida, kuncinya ada pada penempatan highlights dan juga teknik blendingnya supaya halus.
Yap, hal ini penting sekali dalam penerapan teknik pewarnaan rambut.
Baca Juga: Tren Belanja Online 2021: Baju Nyaman dan Presentable Digemari Para Pekerja
"Bisa juga menggunakan permainan higlights yang disembunyikan di bagian bawah saja atau dibagian depan saja untuk mempercantik," jelas Marina Aida.
Marina juga mengatakan bagi Stylovers, yang suka warna-warna natural tone seperti lightest blonde atau kuning pucat akan sangat bagus bila dikombinasikan dengan light brown atau dark brown.
Hasil akhirnya setelah pewarnaan selesai akan berwarna coklat natural atau sunkissed look.(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR