Dalam foto tersebut Dita Andini mengunggah potret kebersamaannya dengan Selvi Ananda.
Saat itu, tampilan Selvi Ananda sukses menyita perhatian Stylo Indonesia, nih.
Unggahan tersebut menampilkan gaya sederhana Selvi Ananda meskipun berstatus jadi menantu Presiden Jokowi.
Baca Juga: Menantu Jokowi Ikut Tren Bersepeda, Tampilan Selvi Ananda dengan Gaya Kasual Sederhana Jadi Sorotan
Selvi Ananda tampil sederhana hanya dengan menggunakan kaus oblong warna putih polos yang dipadukan dengan celana jeans.
Beralih pada riasan, wajah Selvi Ananda tampak cantik dengan riasan minimalis serta rambut yang dibiarkan tergerai natural.
Meski tampilannya terlihat sederhana, namun saat itu Selvi Ananda tampak melengkapi outfitnya dengan barang mewah.
SPOTLIGHT Indonesia 2024, Il Teatro Della Moda Indonesia Pamerkan Karya Busana Perpaduan Seni Kerajinan Italia dan Budaya Indonesia
KOMENTAR