Kandungan ini juga dapat mengecilkan tampilan pori-pori dan membantu mengencangkan kulit.
#5. Manfaat Masker Tomat: Mencegah penuaan dini
Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, tomat dapat menstimulasi produksi kolagen.
Kolagen membantu menjaga kekencangan dan elastisitas kulit serta mencegah munculnya kerutan.
Baca Juga: Cara Mengatasi Jerawat dengan Masker Tomat, Ampuh dan Gampang Banget!
#6. Manfaat Masker Tomat: Mengatasi jerawat
Kandungan asam dalam tomat dapat membantu mengurangi dan menghilangkan jerawat.
Tomat kaya akan Vitamin A dan Vitamin C yang juga banyak digunakan pada produk-produk skincare untuk mengobati jerawat.
Nah, itu dia Stylovers berbagai manfaat masker tomat untuk kecantikan kulit wajahmu. Apakah kamu tertarik untuk melakukan perawatan dengan masker tomat? (*)
#SemuaBisaCantik
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR