Stylo Indonesia - Penampilan Nagita Slavina selalu berhasil menarik perhatian netizen termasuk Stylovers, bukan?
Yup, gaya fashionnya yang simpel, elegan dan modis sukses menyita perhatian publik dan para netizen.
Namun, dibalik penampilannya yang simpel, fashion item yang dikenakan istri Raffi Ahmad ini memiliki harga yang fantastis loh.
Meski fashion item yang dipakainya memiliki harga fantastis, hal itu tidak menyurutkan netizen menjadikan Nagita Slavina sebagai panutan dalam berpenampilan.
Selain baju, tas dan sepatu, casing hp Nagita Slavina juga tak luput dari sorotan netizen.
Seperti belum lama ini, Nagita Slavina terlihat menggunakan casing hp dengan model yang berbeda-beda dan memiliki harga yang fantastis.
Salah satu casing hp Nagita Slavina ada yang seharga motor loh, Stylovers.
Penasaran koleksi casing hp Nagita Slavina yang berhasil jadi sorotan hingga tuai komentar netizen seperti apa?
Lihat yuk, Stylovers!
Baru-baru ini, berhasil dipantau Stylo dari akun @fashion_nagitaslavina berhasil mengetahui salah satu casing hp terbaru Nagita Slavina.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR