Stylo Indonesia - Makeup murah di bawah 20 ribu Rupiah, emang ada?
Wah, anak kuliahan kayak kamu memang harus banget punya makeup murah di bawah 20 ribu Rupiah ini nih, Stylovers.
Kira-kira apa saja ya, makeup murah di bawah 20 ribu Rupiah?
Baca Juga: Tips Contour untuk Wajah Bulat Agar Hasil Makeup Makin Maksimal, Bisa Bikin Terlihat Tirus!
Berikut 5 makeup murah di bawah 20 ribu Rupiah rangkuman Stylo Indonesia untuk Stylovers:
1. Makeup murah - Marcks Bedak Classic
Makeup murah yang pertama adalah bedak tabur dari Marcks nih, Stylovers.
Bedak tabur dengan hasil natural ini bisa kamu dapatkan hanya dengan harga Rp18 ribu aja.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Bunga Citra Lestari Tuai Pujian dengan Gaya Rambut Baru Super Pendek, Bak Tinkerbell!
KOMENTAR