Yap, bedak tersebut adalah two way cake.
Namun banyak yang menganggap kalau bedak padat dan two way cake adalah jenis beda yang sama, padahal ternyata berbeda.
Meskipun bentuknya sama-sama praktis dan padat, namun bedak tow way cake sudah memiliki kandungan foundation sehingga memberikan coverage pada wajah.
Baca Juga: Perbedaan Jenis-jenis Bedak Untuk Setiap Permasalahan Kulit
4. Macam-macam Jenis Bedak - Bedak Translucent
Jenis bedak yang terakhir ada bedak transaran atau translucent powder.
Jenis bedak yang satu ini memiliki warna transparan sehinga cocok untuk semua warna kulit.
Selain itu, translucent powder ini cocok digunakan untuk kulit berminyak karena memberi hasil makeup matte. (*)
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR