Stylo.ID - Siapa sangka batang serai yang biasanya dimanfaatkan di dapur ternyata punya efek ajaib untuk tubuh kamu.
Hal tersebut bisa kamu rasakan saat menggunakan dua batang serai ketika mandi.
Loh, kok bisa ya, Stylovers?
Baca Juga: Manfaat Tersembunyi dari Kebiasaan Minum Air Hangat Sebelum Tidur, Cobain Deh!
Gimana caranya ya, Stylovers?
Dilansir Stylo.ID dari Sajiansedap.ID, Dalam batang serai diketahui terdapat kandungan vitamin dan mineral.
Tak hanya itu serai juga mengandung berbagai zat seperti magnesium, potasium, fosfor, hingga antioksidan.
Nah, enggak perlu bingung cara untuk memanfaatkan serai untuk mandi.
Yang harus kamu lakukan cukup dengan merebus dua batang serai dengan 4 liter air.
Baca Juga: Manfaat Tersembunyi dari Kebiasaan Minum Air Hangat Sebelum Tidur, Cobain Deh!
Kemudian kamu bisa menggunakan air rebusan serai tersebut untuk mandi.
Ketika badan mulai lunglai adalah waktu yang tepat untuk mandi air serai.
Apa sih yang akan didapat kalau mandi dengan serai?
- Merontokkan kotoran atau bakteri
- Mencerahkan dan melembutkan kulit
- Meredakan sakit otot atau nyeri sendi
- Meredakan gejala batuk, demam, hingga flu
- Mencegah darah tinggi
Wah, tertarik untuk coba enggak nih, Stylovers? (*) Dinda Stylo
Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.ID dengan judul "Cobalah Mandi Pakai Air Rebusan 2 Batang Serai, Jangan Kaget dengan Efek yang Akan Dirasakan Ini! Ajaib Banget!"
Penulis: Rafida Ulfa
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR