Stylo.ID - Jika ingin mempercantik diri, Stylovers bisa memulai dengan bahan-bahan alami loh.
Bahan alami yang bisa ditemukan di rumah, memiliki banyak manfaat baik buat tubuh, kulit, rambut dan beberapa hal lainnya.
Baca Juga: Rambut Menjadi Tebal dan Anti Rantok Hanya dengan Satu Bahan Alami Ini, Yuk Lakukan!
Salah satu bahan alami yang sering ditemukan di rumah ialah jeruk nipis.
Jeruk nipis yang sering digunakan sebagai bumbu makan, ternyata juga bisa loh untuk mempercantik kulit kamu.
Baca Juga: Cara Mudah Membuat Ketiak Mulus dan Cerah Hanya dengan Kentang!
Menurut dr. Yusra Firdaus yang dilansir oleh hellosehat.com bahwa manfaat jeruk nipis bisa untuk meremajakan kulit loh.
Terdapat kandungan vitamin C dan flavonoid, antikosidan yang dapat memperkuat kolagen.
Baca Juga: 3 Olahraga Ini Mampu Mengencangkan Otot Miss V agar Lebih Menggigit, Yuk Lakukan Ini Secara Rutin!
Tidak hanya itu, nyatanya jeruk nipis juga bisa menurunkan berat badan karena mampu memperlancar metabolisme tubuh.
Jeruk nipis juga mampu menghilangkan lemak di tubuh dengan cara Stylovers meminumnya saat mencampurkan dengan teh panas.
Nah itulah manfaat dari jeruk nipis yang ternyata bagus banget buat tubuh kamu.(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024 Resmi Ditutup dengan Transaksi Sebesar Rp215 Juta Hanya Dalam 4 Hari
KOMENTAR