1. Jepang
Bagian Laut China Selatan khususnya Kepulauan Senkaku, Kepulauan Ryukyu diklaim oleh Jepang dan China yang saling berselisih tentang batas wilayah tersebut.
2. Vietnam
China klaim sebagian besar Vietnam sebagai preseden sejarah (Dinasti Ming 1368-1644).
Baca Juga: Pilihan Facial Foam Mengandung Vitamin C untuk Kulit Kering dan Kusam di Bawah 50 Ribu
Juga Bantaran Macclesfield, Kepulauan Paracel, bagian dari Laut China Selatan dan Kepulauan Spratly.
3. India
China menempati 38.000 kilometer persegi wilayah India dengan nama Aksai Chin.
China juga mengklaim Arunachal Pradesh dan Ladakh.
Sikap ekspansi inilah yang menyebabkan bentrokan baru-baru ini antara PLA dan Angkatan Darat India.
4. Nepal
China mengklaim bagian dari Nepal yang berasal dari Perang Sino-Nepal pada 1788-1792.
China mengklaim bahwa mereka adalah bagian dari Tibet oleh karenanya wilayah itu merupakan bagian dari China.
Baca Juga: Gubernur Maluku Pakai Obat Corona dari China: 'Ini Terbukti Sembuhkan Pasien di Wuhan'
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR