Stylo.ID - Saat bersama kekasih terkadang beberapa orang lupa akan batasan-batasan.
Termasuk dengan godaan gairah yang memuncak saat berdua pasangan.
Sehingga tak jarang beberapa pasangan sulit menahan nafsu hingga akhirnya melakukan hubungan seks sebelum menikah.
Baca Juga: Spooning Bisa Jadi Gaya Seks Menantang di Atas Ranjang, Simak Caranya Nih Biar Makin Hot!
Padahal, tanpa disadari banyak dampak yang akan terjadi jika melakukan hubungan seks sebelum menikah.
Khusus untuk Stylovers, berikut dampak mengerikan berhubungan seks sebelum menikah seperti yang dilansir Stylo.ID dari Boldsky:
1. Hubungan seks di luar nikah bisa menjadi pemicu berakhirnya sebuah hubungan.
Kamu memang mau merelakan keperawanan bagi mereka yang belum tentu menjadi suami kamu?
Tidak menutup kemungkinan, kondisi kamu saat bercinta malah buat pria jadi tidak nyaman dan akhirnya memilih untuk meninggalkan kamu.
Atau mungkin pasangan hanya terbawa nafsu untuk "menggunakan' kamu, dan sebenarnya dia tidak sayang sama kamu.
2. Rasa bosan juga bisa dihadapi oleh setiap pasangan, bahkan bagi yang sudah menikah dianjurkan agar tidak bercinta setiap hari.
Karena, hal ini bisa memicu rasa bosan.
Apa lagi kamu yang masih remaja?
Ketika kamu sudah mencoba sensasi dari bercinta, keinginan untuk melakukan hubungan seks pasti akan ada setiap kali kalian ketemu.
Baca Juga: Posisi Seks Paling Menantang yang Wajib Kamu Coba Saat Malam Pertama, Apa Saja Ya?
3. Dampak yang paling menakutkan adalah kehamilan.
Yup, tidak perlu panjang lebar, kamu juga sudah bisa mengartikanya, bukan?
4. Dampak yang terakhir adalah kamu takut untuk menjalin kembali sebuah hubungan.
Ketika dia yang sudah mengambil keperawanan ternyata bukan jodoh kamu, rasa takut untuk memulai sebuah hubungan pasti akan ada.
Kamu akan takut, apakah pria yang selanjutnya menjadi pacar kamu akan menerima kamu apa adanya?
Baca Juga: Benarkah Gairah Seks Akan Meningkat Instan Hanya dengan Saling Menggesekan Hidung? Ini Kata Pakar!
Jadi, jangan sampai hal ini terjadi sama kamu ya, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR