Stylo.ID - Pada hubungan asmara, obsesif dan peduli memang beda tipis.
Namun, cinta yang dilandasi dengan obsesi dapat membuat hubungan asmara menjadi tidak sehat.
Pasangan sampai tidak dapat memiliki kehidupan pribadi sepenuhnya dan saling bergantung satu sama lain.
Nah, menurut astrologi ada beberapa zodiak yang dikenal paling terobsesi dengan pasangannya.
Berikut 3 zodiak yang paling terobsesi dengan pasangannya.
Cari tahu yuk, Stylovers!
Baca Juga: Baik Banget, Inilah 3 Zodiak yang Siap Membantu Teman Saat Kesulitan Tanpa Pamrih
1. Scorpio
Scorpio menempati urutan pertama sebagai zodiak yang paling terobsesi dengan pasangannya.
Pemilik zodiak ini ingin memiliki pasangan sepenuhnya, mudah cemburu dan sangat protektif.
Ketika jatuh cinta, Scorpio selalu memikirkan orang yang dicintainya sepanjang waktu.
Ia mudah kangen ketika jauh dan selalu ingin tahu apa yang sedang dilakukan pasangannya.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Seru! Begini Kemeriahan Acara Biore Micellar Water x Stylo Bersama dr Nadia Alaydrus dan Influencer
KOMENTAR