Stylo.ID - Kapan terakhir kali kamu mandi bareng pasangan?
Jika sudah lama, kayaknya kamu harus mulai kembali kebiasaan mandi bareng pasangan mulai hari ini nih, Stylovers.
Karena bukan hanya menambah gairah saat bercinta, ternyata beberapa manfaat lainnya bisa kamu dapatkan saat mandi bareng dengan pasangan.
Baca Juga: Masih Bolehkah Bercinta Saat Puasa? Simak Penjelasan Ini Deh!
Khusus untuk Stylovers, berikut 4 manfaat mandi bareng pasangan seperti yang Stylo.ID lansir dari Hellosehat.com:
1. Manfaat Mandi Bareng Pasangan - Membangun Komunikasi Lebih Baik
Bukan hanya pillow talk, ternyata kamu bisa membangun komunikasi lebih baik dengan mandi bareng pasanganmu.
Sambil menikmati air hangat, memijat pundak satu sama lain, atau sekadar bersandar di bahu pasangan akan menciptakan perbincangan yang lebih dalam saat mandi bersama.
2. Manfaat Mandi Bareng Pasangan - Mengurangi Stres
Saat mandi bersama, kamu bisa dengan mudah berpelukan dan membiarkan kulit kamu bersentuhan satu sama lain.
Nantinya akan terjadi pelepasan hormon oksitosun yang mampu membuat kamu lebih tenang dan menurunkan tekanan darah yang jadi penyebab stres.
Baca Juga: 4 Posisi Bercinta di Kamar Mandi Serta Cara Melakukannya Agar Aman dan Lebih Bergairah
3. Manfaat Mandi Bareng Pasangan - Seks Akan Lebih Nikmat
Kamar mandi bisa jadi salah satu tempat menarik untuk melakukan foreplay sebelun bercinta.
Nikmati hubungan intim yang lebih bervariasi, misalnya dengan posisi doggy style atau mengangkat satu bagian kaki yang bisa kamu lakukan di kamar mandi.
4. Manfaat Mandi Bareng Pasangan - Membangun Kepercayaan
Mandi bersama bisa jadi salah satu momen yang lebih intim dengan pasangan.
Sambil membersihkan tubuh satu sama lain, kamu bisa berbincang mesra dan mengeluarkan keluh kesah hingga membangun kepercayaan kembali dengan pasangan kamu.
Baca Juga: Cara Benar Merangsang Puting Pria Agar Seks Lebih Bergairah!
Jadi, coba mulai bangun kembali kemesraan dengan mandi bareng pasangan kamu deh, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR