Aeorosol dari asap rokok kurang lebih sama, bisa terbawa jauh oleh angin,” paparnya.
Bagaimana dengan berenang?
Baca Juga: Tips Tidur Nyenyak Setiap Malam Selama #DiRumahAja, Wajib Tahu!
Di Pantai atau kolam renang pada dasarnya aman.
Menurut profesor mikrobiologi dan imunologi Charles Gerba, kolam renang yang dipelihara dan diberi klorin lebih aman karena bisa membunuh semua jenis virus.
Dalam penelitiannya, virus corona bisa bertahan di air selama 2-3 hari, namun tidak diketahui apakah bisa menularkan. (*) Justina Stylo.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ketahui Risiko Penularan Virus Corona di Pantai dan Kolam Renang".
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR