Eits ternyata jaket tersebut merupakan keluaran brand ternama, Gucci.
Dilansir Stylo.ID dari situs selfridges.com, Floral-print jersey bomber jacket ini dibandrol dengan harga 1.800 poundsterling atau sekitar 32,6 juta rupiah.
Wah harga yang cukup fantastis untuk sebuah jaket ya.
Gimana nih menurut kamu? (*)
SPOTLIGHT Indonesia 2024, Il Teatro Della Moda Indonesia Pamerkan Karya Busana Perpaduan Seni Kerajinan Italia dan Budaya Indonesia
KOMENTAR