Oleh karena itu yuk simak tips alami atasi kulit wajah berminyak yang dijamin ampuh dan murah meriah!
Baca Juga : Tips Perawatan Kulit Berminyak Menggunakan Masker Tea Tree Oil di Akhir Pekan
Caranya gampang, pertama haluskan 1 buah pisang, kemudian tambahkan perasan 1 buah jeruk nipis.
Setelah itu aduk hingga campuran tadi merata.
Nah, apabila sudah rata, oleskan adonan tadi ke seluruh wajah.
Tunggu hingga 20 menit hingga mengering, kemudian bilas sampai bersih dengan air hangat.
Baca Juga : 5 Hal Penting yang Harus Kamu Perhatikan Jika Memiliki Kulit Wajah Berminyak
Bye-bye kulit wajah berminyak! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Gaya Anggun Cantik Tiara Andini Saat Raih Penghargaan Indonesian Music Awards 2024
KOMENTAR