4 Rekomendasi Toner Retinol untuk Hilangkan Keriput dan Garis Halus

By Marsha Ayu, Jumat, 21 Juni 2024 | 17:31 WIB
Ada produk toner retinol apa saja, ya? (freepik.com)

Baca Juga: Miliki Wajah Cerah Tanpa Jerawat dengan Penggunaan Retinol dan Niacinamide, Simak Tipsnya!

2. Azarine Polypeptide Fresh Vitality Toner

Rekomendasi toner retinol murah dari Azarine. ()

Toner wajah dari Azarine ini memiliki banyak kandungan penting, salah satunya adalah Hydroxypinacolone Retinoate atau nama lain dari retinol.

Selain itu, toner ini juga mengandung polypeptides, kombucha, serta vitasource.

Produk ini diklaim tak hanya dapat menghambat tanda penuaan, namun juga mengatasi kulit kusam.

Harga toner retinol Azarine kemasan 90ml adalah Rp62 ribuan.

3. Vibrant Glamour Retinol Essence Toner

Rekomendasi toner retinol murah dari Vibrant Glamour. ()

Toner dari Vibrant Glamour diformulasikan dengan retinol dan vitamin E untuk membuatnya efektif digunakan setiap hari.

Selain vitamin E, terdapat pula tambahan vitamin C, trehalose, niacinamide, dan masih banyak lagi.

Produk ini dipercaya dapat membuat kulit kembali lembut dan kencang.