5 Moisturizer yang Tidak Mengandung Niacinamide Buat Kamu yang Sensitif

By Cerysa Nur Insani, Jumat, 15 Maret 2024 | 14:20 WIB
Ilustrasi perempuan menggunakan moisturizer. (Dok. Stylo Indonesia | Raafiud Mikada)

Bebas dari kandungan pewangi dan mengandung allantoin sebagai antiiritasi.

Baca Juga: Kulit Glowing Saat Lebaran 2024, Ini 4 Pilihan Pelembap Niacinamide Murah!

Bless Facial Moisturizer Sensitive Skin bisa didapatkan dengan harga Rp 75.000 untuk kemasan tube ukuran 40 gram.

5. Noera Ceramide Complex Melted Moisturizer

Noera Ceramide Complex Melted Moisturizer (instagram.com/noeraskincare)

Merupakan krim wajah dengan tekstur ringan dan lembut dengan kandungan chromabright yang membantu mencerahkan kulit.

Juga mengandung sodium hyaluronate dan centella asiatica yang membantu menjaga kelembapan kulit.

Noera Ceramide Complex Melted Moisturizer bisa didapatkan dengan harga Rp 93.000 untuk kemasan botol ukuran 30 gram.

Nah, itu dia Stylovers rekomendasi moisturizer yang tidak mengandung niacinamide untuk kamu yang kulitnya sensitif. Mana yang jadi pilihanmu? (*)

Baca Juga: Battle Moisturizer yang Mencerahkan: Skindoze Hi Moisture! Silky Smooth Water Cream vs Skintific MSH Niacinamide Brightening Moisture Gel