Wajib Tahu Efek Samping Suntik Payudara, Jangan Asal Ngejar Montok!

By Cerysa Nur Insani, Rabu, 6 Maret 2024 | 13:30 WIB
Ilustrasi mengukur payudara. (Freepik)

Cairan ini disuntikkan di titik mesoterapi pada kulit.

Namun, kebenaran secara medis dari terapi ini belum dapat dibuktikan secara ilmiah.

Terapi ini juga mempunyai risiko yang cukup berbahaya kalau dilakukan selain oleh ahlinya.

3. Efek samping Puberogen HCG

Jenis pengobatan yang mempunyai kandungan hormon kehamilan ini dipercaya dapat memberbesar payudara.

Namun, penyuntikan hormon ini juga memerlukan keahlian dokter serta hanya diindikasikan untuk kesuburan, bukan memperbesar payudara.

Ukuran payudara yang ikut membesar saat penyuntikan disebabkan oleh pengaruh hormon tersebut terhadap jaringan payudara.

Efektivitasnya secara permanen juga tidak dapat dibuktikan secara medis.

Risiko lain yang perlu dipertimbangkan adalah kelebihan hormon tersebut dapat menimbulkan efek samping.

Baca Juga: Terbukti Bikin Bahagia, Ini Alasan Kenapa Pria Suka Payudara Wanita!

Di antaranya seperti depresi, nyeri perut, suasana hati yang tidak stabil, peningkatan berat badan, dan lain sebagainya.

Oleh sebab itu, sebaiknya Stylovers menghindari metode pembesaran payudara yang belum jelas efektivitas serta keamanannya.

Nah, itu dia Stylovers apa saja efek samping suntik untuk membesarkan payudara. Jangan asal coba, ya! (*)

Baca Juga: Seperti Ini Warna Puting Normal Payudara Remaja, Benarkah Harus Pink?