Bulu Ketiak Baiknya Dicabut atau Dicukur? Simak Penjelasannya Yuk Stylovers!

By Dinda Tiara Alfianti, Jumat, 30 Desember 2022 | 18:32 WIB
Bulu ketiak baiknya dicabut atau dicukur? (iStock)

Agar tidak sakit, kamu bisa mencabut bulu ketiak setelah mandi dengan air hangat.

Hal ini karena kulit masih dalam keadaan hangat sehingga folikel rambut terbuka folikel rambut sedang terbuka, sehingga dapat mengurangi rasa sakitnya.

Selain itu, cabutlah bulu ketiak searah dengan pertumbuhan rambut agar tidak terlalu sakit.

Jadi, kamu lebih pilih mencabut atau mencukur bulu ketiak nih, Stylovers? (*)