Susu Almond atau Susu Kedelai yang Lebih Sehat? Mana yang Cocok untuk Diet?

By Novita Ibnati Awalia, Selasa, 13 Desember 2022 | 15:57 WIB
Susu Almond atau Susu Kedelai yang Lebih Sehat? Mana yang Cocok untuk Diet? (blenderbabes.com)

Sulit untuk membandingkan secara langsung susu almond dan susu kedelai karena bergantung pada sejumlah faktor, termasuk kebutuhan nutrisi pribadi, preferensi rasa, kepekaan terhadap makanan, dan variasi produk.

Namun. dari segi nutrisi:

Banyak yang salah paham bahwa susu almond adalah sumber protein yang tinggi.

Almond dalam bentuk mentahnya merupakan sumber protein dan lemak sehat yang baik dengan kurang lebih 6 gram protein per porsi (sekitar 23 almond).

Dibandingkan dengan satu porsi (atau 8 ons) susu almond, susu ini hanya mengandung kurang lebih 1 gram protein.

Baca Juga: 5 Manfaat Minum Susu Kedelai Bagi Kecantikan dan Kesehatan, Cari Tahu Yuk!

Dilansir dari wellseek.com, susu almond yang dibeli di toko sebagian besar terdiri dari air, di mana beberapa merek hanya mengandung 2% almond.

hal ini membuat 98% air lainnya, menambahkan vitamin dan mineral, dan terkadang pengemulsi. (*)

#SemuaBisaCantik