Masturbasi adalah kegiatan sempurna dan berisiko rendah untuk menjelajahi seluruh tubuh.
Mungkin, dengan masturbasi, kamu bisa menemukan zona sensitif baru yang dapat meningkatkan kenikmatan.
Dijelaskan Fine, ada hubungan antara masturbasi dan kepuasan individu dalam kehidupan seks mereka.
Satu studi pada Maret 2022 yang melibatkan lebih dari 12.000 orang Finlandia menemukan, frekuensi masturbasi berkaitan positif dengan fungsi seksual secara keseluruhan bagi wanita.
Jika menghadapi tantangan untuk mencari waktu luang melakukan masturbasi, ingatlah bahwa mendapatkan kenikmatan merupakan hak kamu.
Cara paling mudah untuk memeroleh kenikmatan atau kesenangan itu yakni dengan melihat kebutuhan kamu.
"Apa yang saya butuhkan saat ini untuk membuat tubuh saya terasa nikmat," papar Whitney. (*) Dinda Stylo
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "3 Tips Temukan Kenikmatan Lebih Saat Berhubungan Seksual, Menurut Ahli"
Penulis : Gading Perkasa