Apakah Makan Telur Bisa Menyebabkan Jerawat? Kamu Perlu Waspada!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 2 Agustus 2022 | 12:45 WIB
Apakah Makan Telur Bisa Menyebabkan Jerawat? (Freepik)

Stylo Indonesia - Stylovers mungkin pernah bertanya-tanya, apakah makan telur bisa menyebabkan jerawat?

Pertanyaan apakah makan telur bisa menyebabkan jerawat atau tidak mungkin muncul lantaran rumor yang kerap beredar.

Dengan mengetahui apakah makan telur bisa menyebabkan jerawat atau tidak, Stylovers bisa menentukan apakah perlu mengurangi konsumsi makanan yang satu ini.

Dilansir dari stryx.com, ternyata memang ada beberapa penyebab yang bisa membuat makan telur memicu munculnya jerawat.

Yuk, simak faktor yang membuat makan telur bisa menyebabkan jerawat berikut ini!

#1. Telur mengandung biotin

Ada dugaan bahwa telur bisa menyebabkan jerawat karena kandungan biotin yang dimilikinya.

Banyak orang membutuhkan nutrisi ini untuk kesehatan kulit dan rambut.

Namun jika dikonsumsi terlalu tinggi, biotin bisa menyebabkan produksi keratin berlebihan pada kulit.

Baca Juga: Bahaya Memakai Putih Telur untuk Mengobati Jerawat, Jangan Asal Coba!

Hal inilah yang pada akhirnya bisa menimbulkan jerawat.