Doyan Ngemil Bikin Berat Badan Capai 140 Kg, Ibu Ini Berhasil Diet Hingga 66 Kg, Kulitnya Kini Bergelambir Parah

By Stylo Indonesia, Jumat, 24 Juni 2022 | 11:35 WIB
Doyan Ngemil Bikin Berat Badan Capai 140 Kg, Ibu Ini Berhasil Diet Hingga 66 Kg, Kulitnya Kini Bergelambir Parah ()

Hasil operasi ini bersifat permanen.

Biasanya kandidat orang yang memerlukan operasi sleeve ini adalah orang yang telah mencoba berbagai cara diet dan selalu mengalami kegagalan dalam usaha mereka untuk menurunkan berat badan

Krischelle sempat ragu, namun dokter justru mengatakan bahwa dia adalah kandidat yang bagus untuk operasi itu.

Ada rasa sakit yang ia rasakan pascaoperasi.

Namun beberapa minggu kemudian ia mulai terbiasa dengan sistem baru dalam tubuhnya.

Walaupun ukuran lambungnya telah mengecil, ia tetap harus diet ketat.

Dia banyak mengonsumsi sayuran dan protein.

Tahun 2016, berat badannya pun mulai berkurang drastis, namun menyisakan strecht mark dan kulit bergelambir di beberapa tempat.

Baca Juga: Sudah Rajin Olahraga saat Diet, Tapi Perut Buncit Susah Dihilangkan? Ini Kebiasaan Buruk yang Harus Kamu Jauhi

Oleh karena itu ia memutuskan untuk rajin berolaharaga dan bergabung dalam kelas gym.

Selain itu ia juga menjalankan 'mummy makeover' yaitu operasi pengangkatan kulit bergelambir atau strecht mark.

Setahun kemudian, hasilnya sungguh luar biasa, kulit bergelambirnya hilang dan dia muncul dengan penampilan baru.

(*) Cece/Stylo

Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul "Turun 66 Kg, Kulit Ibu Ini Jadi Bergelambir Parah, Lihat Penampilannya Kini" Penulis Anita Rohmatur R