3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung!

By Rina Suhandi, Senin, 17 Januari 2022 | 16:45 WIB
3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! (instagram.com/jurnalrisa.coffee dan instagram.com/umbira.id)

Stylo Indonesia - Suka jalan-jalan ke Bandung? 3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung ini bisa jadi referensimu.

Pasalnya, 3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung yang akan dibagikan Stylo Indonesia ini punya interior yang aesthetic dan nyaman untuk nongki, nih!

Di 3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung ini, kamu juga dapat menemukan menu kopi dan makanan yang nyaman di mulut dan juga kantong.

3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung ini seakan menjadi ikon dari Jalan Braga itu sendiri.

Enggak hanya warga Bandung, para turis dari luar Bandung wajib banget, sih, datang ke 3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung ini.

Penasaran apa saja 3 rekomendasi coffee shop yang wajib kamu kunjungi di Jalan Braga Bandung ala Stylo Indonesia tersebut? Simak ulasannya, yuk!

1. 3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - Jurnal Risa Coffee

3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - Jurnal Risa Coffee (instagram.com/jurnalrisa.coffee)

Baca Juga: Adem Banget! 3 Rekomendasi Coffee Shop Bernuansa Alam di Bogor, Wajib Mampir!

Pertama ada Jurnal Risa Coffee. Coffee shop milik salah satu Youtuber ternama yakni Risa Saraswati ini sudah punya 3 cabang di Bandung, dan salah satunya berada di Jalan Braga.

Coffee shop berkonsep retro dengan sedikit nuansa horror karena branding dari Jurnal Risa itu sendiri tak pernah sepi pengunjung. Selain interiornya yang aesthetic dan cocok untuk berfoto, situasi di coffee shop ini juga cozy untuk bercengkrama bersama teman, keluarga, maupun pasangan.

Uniknya, menu di coffee shop ini menggunakan teman-teman 'tak terlihat' yang biasa terlibat dalam Jurnal Risa, loh!

Signature menu kopi di sini adalah Resep Hans dan Oma Rose, ada juga Pizza Pepperoni Five O yang bisa kamu coba. Harga menu di sini dimulai dari 16 ribu Rupiah aja, loh!

2. 3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - UMBIRA

3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - UMBIRA (instagram.com/umbira.id)

Selanjutnya ada UMBIRA. Coffee shop dengan interior yang unik ini mengingatkan pada coffee shop-coffee shop di Thailand.

Bernuansa industrial dan dipenuhi dengan tanaman, membuat UMBIRA bisa jadi salah satu referensi coffee shop untuk WFC!

Baca Juga: 3 Rekomendasi Coffee Shop Berkonsep Vintage di Bogor, Instagramable!

Enggak hanya kopi, di sini juga tersedia menu fusion food seperti pasta, nasi goreng, dan lainnya.

Untuk harga menu di sini dimulai dari 23 ribu Rupiah untuk minuman dan Rp 27.500 untuk makanan.

3. 3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - CUPOLA

3 Rekomendasi Coffee Shop yang Wajib Kamu Kunjungi di Jalan Braga Bandung! - CUPOLA (instagram.com/cupola.id)

Nongki dengan nuansa outdoor sambil menikmati udara Bandung? Bisa, dong!

Salah satu coffee shop yang banyak area outdoornya dan ramah untuk para perokok adalah CUPOLA.

CUPOLA di Braga sendiri berada di area Stocker House, persis di sampung Jurnal Risa Coffee Braga. Di sini enggak hanya ada CUPOLA, tapi ada beberapa tempat nongkrong anak muda lainnya seperti kedai gelato, self photo studio, dan masih banyak lagi tempat kekinian di sini.

Di CUPOLA sendiri, signature coffeenya adalah Bonnie dan Clyde yang dibanderol dengan harga 30 ribu Rupiah. Di sini juga ada banyak menu makanan, mulai dari yang ringan hingga berat.(*)

Baca Juga: 3 Rekomendasi Coffee Shop Viral ala TikTok di Jakarta Selatan, Seru Buat Hangout!