1. Cari tau apakah putih-putih merupakan ketombe atau kulit kepala kering
Ketombe sering disalah artikan sebagai dry scalp atau kulit kepala kering karena gejala yang sama.
Kedua kondisi tersebut sama-sama memberikan gejala berupa serpihan putih dan kepala yang gatal.
Bagaimana cara membedakannya? Cari tahu apa kondisi kulit kepala kamu!
Baca Juga: Heboh Harga Aksesoris Rambut Nagita Slavina yang Ditaksir Netizen: Bando Sultan
Ketombe merupakan serpihan yang terbentuk dari minyak berlebih yang menumpuk di kulit kepala.
Sementara dry scalp terjadi karena kondisi kulit kepala yang kering akibat banyak hal, seperti iritasi, cuaca, dll.