Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum bahaya memakai bawang putih untuk menyembuhkan jerawat?
Bahaya memakai bawang putih untuk menyembuhkan jerawat ini penting diketahui karena masih banyak yang kerap menggunakan bawang putih sebagai pengobatan tradisional untuk jerawat.
Dengan mengetahui bahaya memakai bawang putih untuk menyembuhkan jerawat, Stylovers bisa mengantisipasinya dan melakukan cara lain yang lebih aman.
Dilansir dari health.kompas.com, Marie Leher, M.D., Ph.D., asisten profesor dermatologi yang berbasis di New York, AS menjelaskan mengenai bahaya memakai bawang putih untuk menyembuhkan jerawat.
Baca Juga: Oles Bawang Putih Bisa Kempeskan Jerawat? Ini Penjelasan Dokter
Yuk, simak penjelasan mengenai bahaya memakai bawang putih untuk menyembuhkan jerawat menurut ahli dermatologi berikut ini!
Bawang putih memang memiliki kandungan yang bersifat antiperadangan dan antimikroba.
Oleh sebab itulah, bawang putih disinyalir berpotensi untuk mengatasi masalah kulit.
Namun, hingga saat ini belum ada bukti ilmiah kuat yang menyebutkan bahwa bawang putih bisa menghilangkan jerawat.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR