Didesak WHO dan UNICEF, Indonesia Segera Buka Sekolah Tatap Muka, Ini Ketentuannya!

By Astria Putri Nurmaya, Kamis, 23 September 2021 | 10:12 WIB
Didesak WHO dan Unicef, Indonesia Segera Buka Sekolah Tatap Muka, Ini Ketentuannya! (www.tribunnews.com)

- Membuat rencana penyegaran kembali pembelajaran atau remedial untuk membantu siswa mengejar pembelajaran yang hilang sambil tetap melanjutkan materi akademik baru.

- Dukungan bagi guru untuk mengatasi kehilangan pembelajaran, termasuk melalui teknologi digital.

UNICEF juga menyoroti, pada masa anak-anak tidak bersekolah dan pembelajaran jarak jauh (PJJ) diberlakukan, banyak anak menghadapi kendala dalam pendidikannya.

Baca Juga: Varian Delta Belum Usai, Ini Gejala Varian Mu dari Mutasi Covid-19 Terbaru!

Sebuah survei yang dilakukan pada kuartal 2020 di 34 provinsi dan 247 kabupaten menunjukkan bahwa lebih dari setengah (57,3 %) kendala internet yang memadai sulit didapatkan.

Selain itu sekitar seperempat orang tua menyebut mereka kekurangan waktu dan kapasitas untuk mendukung anak-anak melakukan PJJ.

Adapun hampir tiga dari empat mengaku khawatir ketinggalan pembelajaran. (Traya/Stylo)(*)

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul, "Alasan WHO dan Unicef Desak Indonesia Gelar Sekolah Tatap Muka, Tak Terkecuali di Daerah Covid-19 Tinggi".

Penulis: Anjar Saputra

Editor: Gazali Solahuddin