Kulit Glow Up Asal Kurangi 5 Minuman Penyebab Kulit Kusam dan Butek

By Grace Kencana Pranata, Senin, 19 Juli 2021 | 17:30 WIB
Kulit Glow Up Asal Kurangi 5 Minuman Penyebab Kulit Kusam dan Butek (freepik.com)

Kulit Glow Up Asal Kurangi 5 Minuman Penyebab Kulit Kusam dan ButekMinuman Bersoda

 

Sama seperti es teh manis, minuman bersoda juga memiliki kadar gula yang tinggi yang enggak baik buat kesehatan kulit.

Minuman bersoda bisa mengganggu keseimbangan pH kulit yang mengakibatkan kulit jadi rentan breakout dan kusam.

Selain itu, minuman bersoda juga enggak disarankan dikonsumsi terlalu banyak karena bisa membahayakan kesehatan tubuh!

Baca Juga: Pakai Obat Jerawat saat Hamil, Aman atau Berbahaya? Ini Penjelasan Ahli

 

Kulit Glow Up Asal Kurangi 5 Minuman Penyebab Kulit Kusam dan Butek - Kopi

Kopi memang bisa bikin kita jadi lebih segar dan enggak ngantuk. Tapi sayangnya, kebanyakan mengonsumsi kopi enggak baik buat kesehatan kulit!

Kopi bisa membuat kulit makin kering dan memicu penuaan dini. Duh!

Baca Juga: Rey Mbayang Disebut Mirip Song Kang Pemain Drama Korea Nevertheless, Begini Penampilannya! Bak Pinang Dibelah Dua!