Jangan Asal Pakai, Begini Cara Memilih Sabun Cuci Muka Sesuai Jenis Kulit dengan Tepat

By Livia, Jumat, 25 Juni 2021 | 15:30 WIB
Jangan asal pakai, begini cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat. (freepik.com)

Stylo Indonesia - Jangan asal pakai, ketahui cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat agar terhindar dari masalah kulit.

Mengetahui cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat memberikan dampak yang baik pada kecantikan dan kesehatan kulit wajahmu loh, Stylovers.

Efektif mencegah dan mengurangi berbagai masalah kulit, makanya penting bagi Stylovers mengetahui cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat.

Nah, kali ini Stylo akan memberitahu cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat.

Berikut cara memilih sabun cuci muka sesuai jenis kulit dengan tepat yang wajib untuk Stylovers ketahui.

Cari tahu yuk, Stylovers! 

Baca Juga: 3 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering dan Kusam di Bawah Rp 50 Ribu

1. Jangan Asal Pakai, Begini Cara Memilih Sabun Cuci Muka Sesuai Jenis Kulit dengan Tepat: Kulit Kering 

Bagi Stylovers yang memiliki jenis kulit kering, pilihlah sabun cuci muka mengandung bahan alami yang dapat melembapkan, menghidrasi dan melindungi kulit dari kerusakan.

Sabun cuci muka mengandung aloe vera, vitamin E, sakura, soy dan beras merupakan pilihan yang tepat untuk merawat dan mengatasi berbagai masalah kulit wajahmu yang kering.

Kandungan bahan alami tersebut efektif melembapkan, mencerahkan dan melindungi kulit dari kekeringan dan kerusakan.

Selain itu, kandungan bahan alami tersebut menjaga kelembapan alami kulit tanpa meninggalkan rasa kering atau ketarik setelah mencuci muka.