3 Rekomendasi Facial Wash Low pH dari Brand Lokal, Mulai Rp 20 Ribuan!

By Cerysa Nur Insani, Selasa, 22 Juni 2021 | 09:35 WIB
Ilustrasi perempuan sedang mencuci wajah dengan facial wash. (Pexels)

Tidak membuat kulit kering, terasa seperti ditarik, dan merusak skin barrier.

Mengandung mugwort Jepang, tea tree, centella asiatica, dan peppermint.

Somethinc Low pH Gentle Jelly Cleanser bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Somethinc dengan harga Rp 99.000 untuk kemasan tube ukuran 100 ml.

Baca Juga: Battle Facial Wash untuk Kulit Kering Bersisik, Senka VS Hada Labo! Mana yang Jadi Favoritmu?

#2. Facial Wash Low pH: Jarte Cica Care Gentle Wash

Facial Wash Low pH: Jarte Cica Care Gentle Wash (shopee.co.id)

Selain membersihkan, sabun cuci muka ini juga dapat memperkuat skin barrier, mengurangi inflamasi, menenangkan, dan menghidrasi kulit.

Dengan kandungan utama centella asiatica, sodium hyaluronate, dan Multi Plant Extract, tanpa SLS dan paraben.

Jarte Cica Care Gentle Wash bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Jarte dengan harga Rp 90.000 untuk kemasan tube ukuran 100 ml.