Alami 5 Toxic Relationship, Ini Tanda Hubungan Kamu Sudah Tak Bisa Dipertahankan Lagi!

By Astria Putri Nurmaya, Rabu, 7 April 2021 | 11:14 WIB
Alami 5 Toxic Relationship Ini, Tanda Hubungan Kamu Sudah Tak Bisa Dipertahankan Lagi! ()

Padahal, ada banyak sekali orang-orang di luar sana yang bisa kita temui dan bisa saja membuat kita jatuh cinta, jika kita rela melepaskan hubungan nggak sehat yang sedang kita jalani saat ini.

Enggak Bahagia

Momen-momen bahagia akan terus hadir dan itu adalah bagian dari siklus kehidupan.

Di antaranya, ada pula bagian hidup yang biasa-biasa saja, dan semuanya normal.

Baca Juga: Hubungan Tak Disetujui Orangtua, Lakukan 4 Hal Ini Agar Dapat Restu!

Namun, jika kita berada di dalam hubungan yang beracun, momen-momen bahagia kita bahkan bisa dibayangi oleh awan-awan gelap yang seolah nggak bisa kita lepaskan.

Jadi pikirkan kembali mengenai keputusan kita bertahan dalam hubungan yang lebih banyak merugikan kita, dan jangan korbankan hal-hal yang berharga bagi kita demi hubungantoxic, ya Stylovers. (Traya/Stylo)(*)

Artikel ini telah tayang di CewekBanget.id dengan judul, "5 Hal yang Muncul Akibat Toxic Relationship. Yakin Masih Mau Bertahan?".

Penulis: Salsabila Putri Pertiwi