Yuk ketahui 5 hal yang bisa sebabkan bagian selangkangan kita menjadi hitam!
Baca Juga: Waspada Skincare Beralkohol Sebabkan Kulit Kering Bahkan Iritasi, Simak Alasannya!
Kulit Kering
Kalau kulit kita kering di bagian selangkangan, kulit lama-lama bakalan lebih gampang iritasi, kemerahan, dan terasa gatal.
Lebih jauh, bisa terjadi peradangan pada kulit yang kering, menyebabkan kerusakan dan pelepasan melanin, yang membuat selangkangan kita jadi menghitam.
Jadi pastikan untuk selalu melembapkan bagian selangkangan, ya.
Ketidakseimbangan Hormon
Hormon juga berpengaruh besar dengan menghitamnya selangkangan.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Sabun Mandi Pencerah Kulit yang Aman dan Mudah Dicari di Bawah 100 Ribu Rupiah
Ketika tubuh kita lagi memproduksi banyak banget estrogen dan progesteron, melanin ternyata juga bisa diproduksi lebih banyak lagi, sehingga enggak mengherankan kalau selangkangan kita juga bisa lebih gampang menghitam, nih.