Stylo Indonesia - Stylovers, apakah kamu sudah pernah mencoba skincare dengan kandungan jeruk?
Skincare dengan kandungan jeruk diketahui kaya akan Vitamin C yang dapat mencerahkan kulit.
Tentunya ada sejumlah produk skincare dengan kandungan jeruk yang bisa direkomendasikan.
Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang, Ini 3 Rahasia Manfaat Kulit Jeruk Untuk Kecantikan yang Perlu Kamu Ketahui
Yuk, intip ada apa saja rekomendasi skincare dengan kandungan jeruk berikut ini!
Selain kaya vitamin dan dapat mencerahkan kulit, skincare dengan kandungan jeruk juga membuat kulit lebih segar, lho!
#1. Skincare dengan Kandungan Jeruk: Bhumi C-Chamomile Brightening Cleanser
Merupakan pembersih wajah dengan tekstur milky untuk membersihkan wajah dari kotoran, menyegarkan kulit, dan memberikan kelembapan.