Tren Mencuci Muka Dengan Air Soda Ala Gadis Jepang dan Korea, Makin Kinclong Deh!

By Ristiani Theresa, Selasa, 29 Desember 2020 | 13:00 WIB
Mencuci wajah dengan iar soda (kryzuy.com)

1. Basuh wajah dengan sparkling water

Mencelupkan wajah ke mangkuk yang sudah diisi dengan sparkling water dan tahan selama 10 detik.

2. Aplikasikan sabun muka

Setelah wajah terkena air soda, kamu bisa mengaplikasikan sabun muka yang biasa kamu gunakan.

Setelah itu bilas sabun dengan air soda.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Mudah Sehari-hari yang Dapat Menghilangkan Komedo di Wajah

3. Keringkan wajah

Jika sudah selesai, keringkan wajah dengan menggunakan handuk.

Hal lain yang perlu diperhatikan juga adalah mencuci wajah dengan air soda ini nggak dianjurkan untuk dilakukan setiap hari.

Karena kulit nggak bisa sepenuhnya menerima sensasi yang ditimbulkan dari air soda.

Mencuci wajah dengan air soda juga nggak disarankan untuk kamu yang punya kulit sensitif karena bisa menyebabkan iritasi.

Mau mencobanya, Stylovers? (*)