Stylo.ID - Pori-pori besar merupakan salah satu masalah kulit yang dialami oleh banyak orang.
Pori-pori besar biasanya dialami oleh seseorang yang memiliki jenis kulit berminyak dan berjerawat.
Hal ini dapat menggangu penampilan dan membuat tampilan makeup kurang flawless.
Ternyata penyebab pori-pori besar pada kulit wajah tidak hanya disebabkan oleh penggunaan produk skincare dan makeup yang tidak cocok loh.
Ada beberapa kebiasaan yang sering dilakukan tanpa disadari merupakan penyebab pori-pori besar pada kulit wajah.
Berikut 5 kebiasan buruk penyebab pori-pori besar pada kulit wajah yang wajib kamu ketahui.
Cari tahu yuk, Stylovers!
Baca Juga: Ketahui Cara Memilih Jenis dan Kandungan Pembersih Wajah Sesuai Tipe Kulit dengan Tepat
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR