Kulit Tangan Kering Karena Sering Pakai Hand Sanitizer? Simak Tips ini

By Novita Ibnati Awalia, Rabu, 16 Desember 2020 | 18:10 WIB
ilustrasi menggunakan hand sanitizer freepik (freepik)

Gunakan Hand Cream atau Body Lotion

ilustrasi menggunakan hand sanitizer feepik (freepik)

Selain menambahkan aloe vera, kamu juga bisa membawa hand cream atau body lotion, Stylovers.

Gunakan setelah kamu menggunakan hand sanitizer.

Selain steril, kamu juga bisa tetap wangi dan terhidrasi cukup.

Baca Juga: Kulit Kering Bikin Traveling Terganggu? Ini 3 Produk yang Wajib Dibawa

Meskipun terlihat sepele, hal ini penting banget agar aktivita kita tidak terganggu.

Kulit kering dapat merusak sidik jari kita, akibatnya sidikjari bisa hilang sementara.

Lebih parahnya, kulit tangan yang kering dan tidak dirawat bisa semakin parah hingga pecah-pecah dan berdarah.

Wah, susah juga ya Stylovers jika itu terjadi.

Kamu udah cukup menghidasi kulitmu belum nih, Styolovers?

(Vita/Stylo Indonesia)

#SemuaBisaCantik