Penumpang KRL Dilarang Pakai Masker Scuba dan Buff, Ternyata Ini Alasannya Menurut Sains!

By Stylo Indonesia, Kamis, 17 September 2020 | 16:25 WIB
Penumpang KRL Dilarang Pakai Masker Scuba dan Buff, Ternyata Ini Alasannya Menurut Sains! (Shopee)

Menurut dia, masker kain dengan bahan yang lentur seperti scuba, pada saat dipakai akan melar atau merenggang.

Hal ini membuat kerapatan pori kain membesar serta membuka yang mengakibatkan permeabilitas udara menjadi tinggi.

Akibatnya, peluang partikular virus untuk menembus masker pun disebutnya semakin besar.

"Jika pori kain makin besar maka peluang virus masuk akan besar," ungkapnya. (*) Dinda Stylo

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Masker Scuba dan Buff Dilarang di KRL, Begini Penjelasan Sains" Editor: Gloria Setyvani Putri