Awas Jangan Lupakan Sunscreen Meski Pakai Masker di Tengah Pandemi, Ini Akibatnya Bagi Kulit

By Grace Kencana Pranata, Kamis, 10 September 2020 | 12:40 WIB
Awas Jangan Lupakan Sunscreen Meski Pakai Masker di Tengah Pandemi, Ini Akibatnya Bagi Kulit (freepik.com)

Jadi Stylovers, kalau kamu ingin memakai makeup atau tidak, sunscreen sejatinya menjadi produk skincare yang wajib dipakai setiap hari.

Baca Juga: Miris! Menangis di Hadapan Jokowi, Perawat Ini Tak Bisa Tahan Air Mata Relakan Gajinya Terpotong Selama Pandemi Covid-19

Dalam jangka panjang hal ini akan menghindarkan kulit dari penuaan dini dan mencegah kanker kulit.

Jika kita tak bisa keluar rumah tanpa memakai make up, sangat penting menemukan produk tabir surya yang memberikan hasil akhir riasan yang rata dan halus.

Cobalah beberapa produk pelembab untuk mengetahui apakah cukup menyatu dengan tabir surya yang dipakai.

Baca Juga: Tekan Krisis Selama Pandemi Corona, Presiden Jokowi Perbolehkan Masyarakat Minta Tambahan Jika Bantuan UMKM Rp 2,4 Juta Masih Kurang, Ini Syaratnya!

Bagi sebagian orang, formula gel akan membuat riasan tampak lebih halus, sementara yang lain mungkin lebih cocok dengan produk lotion yang lebih cair.

Jika sudah menjadi kebiasaan memakai sunscreen di pagi atau siang hari, jangan lupa untuk melakukan double cleansing di malam hari ya, Stylovers.

Tujuannya untuk mencegah ada sisa produk yang menyumbat pori dan memicu iritasi atau jerawat. (*)