Untuk mendapatkan efek penurunan berat badan dalam diet jeruk nipis ini, kamu dapat mengonsumsi jeruk nipis dengan cara:
- Memeras dan mencampurnya dengan air hangat, diminum 30 menit sebelum makan. Tujuannya merangsang metabolisme agar tubuh dapat mencerna makanan lebih cepat.
- Memeras dan mencampurnya dengan air hangat, untuk diminum pada pagi hari agar metabolisme tubuh dapat berjalan lebih aktif, sehingga lemak akan cepat terbakar.
- Memotong dan mengisapnya seperti makan jeruk pada umumnya. Lakukan ini 30 menit sebelum makan. Kamu bisa mencobanya bila lidah memang tahan terhadap rasa asam.
Baca Juga: Waduh! Ternyata Segini Jumlah Kalori Pizza per Potong, Yakin Masih Mau?
Tidak sedikit orang yang ingin mencoba diet jeruk nipis, tapi tidak tahan dengan rasa asamnya di lidah.