Biasa Digunakan Untuk Membuat Kue, Siapa Sangka Baking Soda Bisa Untuk Sembuhkan Asam Urat, Coba deh!

By Stylo Indonesia, Jumat, 17 Juli 2020 | 10:12 WIB
Biasa Digunakan Untuk Membuat Kue, Siapa Sangka Baking Soda Bisa Untuk Sembuhkan Asam Urat, Coba deh! (freepik.com)

Stylo.ID - Tahukah kamu bahwa asam urat bisa disembuhkan dengan menggunakan bakin soda?

Walau kerap digunakan untuk membuat kue, ternyata baking soda juga memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh manusia loh, Stylovers!

 

Salah satunya adalah mengobati asam urat.

Baking soda adalah makanan alkali yang membantu mengendalikan kelebihan asam urat.

Asam urat sendiri merupakan senyawa kimia yang tercipta saat tubuh Moms atau Dads memecah zat yang dikenal sebagai purin.

Baca Juga: Jangan Pakai Alasan Lebih Irit! Makan Nasi Putih Jenis Ini Justru Bawa Penyakit Berbahaya Untuk Tubuh

Zat yang terakumulasi dalam jumlah yang berlebihan membuat tubuh menghasilkan terlalu banyak hingga sulit mengeluarkannya.

Keadaan tersebut membuat terjadinya gangguan inflamasi yang dikenal dengan hyperuricemia yang ditandai dengan masalah ginjal dan masalah sendi akibat terbentuknya kristal dari residu.