Nggak Sembarangan! Minum Air Jahe dan Kunyit Harus di Waktu Ini Agar Manfaatnya Makin Maksimal

By Stylo Indonesia, Rabu, 15 Juli 2020 | 14:05 WIB
Nggak Sembarangan! Minum Air Jahe dan Kunyit di Waktu Ini Bisa Bikin Panjang Umur, yuk Coba (freepik.com)

Setelahnya, masak hingga mendidih dan air telah menyusut menjadi kurang lebih 1 gelas.

Kamu bisa membuat kreasi dengan mencampurkannya dengan susu dan buah-buahan.

Cara membuatnya, ketika suhunya sudah turun, masukkan air rempah tersebut beserta susu dan potongan buah yang diinginkan ke dalam blender. Setelah halus, minumlah sebelum tidur ya.

Minuman rempah ala Rita ini bisa membanru meregenerasi sel lebih maksimal.

"Proses regenerasi sel kita akan berlangsung maksimal karena kita sudah memasukkan berbagai macam zat yang diperlukan untuk regenerasi sel tubuh kita termasuk sel imunitas,” papar Rita. 

Rita menjelasakn lebih baik minum air rempah saat hangat, pasalnya air hangat bisa membantu melancarkan peredaran darah.

Namun jika dikonsumsi dalam kondisi dingin juga tak mengurangi nilai nutrisinya. (*) Justina Stylo.

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul "Jika Ingin Panjang Umur, Coba Ubah Waktu Moms Minum Air Jahe hingga Air Kunyit di Waktu Ini"