Penyakit ini rupanya bisa disembuhkan hanya dengan rutin mengonsumsi air rebusan terong.
Kandungan vitamin A, B1, B2, C dan E, serta kalium, magnesium, kalsium, fosfor dan zat besinya mampu mengurangi rasa sakit dan pembengkakan sekaligus menghilangkan kemerahan akibat rematik.
Selain itu, vitamin dan mineral dalam terong tersebut dapat memperkuat sendi, tulang rawan dan otot.
Terong juga kaya serat, asam folat dan karbohidrat yang bermanfaat bagi tubuh.
Hilangkan lemak
Air rebusan terong juga bisa menghilangkan lemak karena senyawa tertentu yang bisa membersihkan tubuh dari racun dan merangsang fungsi hati.
Hal ini, karena terong memiliki sifat detoksifikasi dan diuretik yang merupakan obat yang hebat melawan kelebihan lemak perut.
Baca Juga: 5 Makanan dan Minuman yang Patut Dihindari Sebelum Berhubungan Seksual, Apa Saja ya?
Selain itu, air rebusan terong bisa memperbaiki fungsi kantong empedu, meningkatkan pencernaan dan membakar lemak.
Cara membuat air rebusan terong: