Sering Dianggap Nikmat, Ini 3 Risiko Menggunakan Air Liur Sebagai Pelumas Saat Bercinta!

By Dinda Tiara Alfianti, Sabtu, 2 Mei 2020 | 19:25 WIB
Sering Dianggap Nikmat, Ini 3 Risiko Menggunakan Air Liur Sebagai Pelumas Saat Bercinta! (Pinterest)

3. Menyebabkan timbulnya penyakit menular seksual

Menggunakan air liur sebagai pelumas saat berhubungan intim dengan pasangan ternyata juga berpotensi menimbulkan penyakit menular seksual.

Hal ini terjadi karena segala penyakit yang mungkin menjangkit mulut atau tenggorokan kamu dan pasangan mungkin juga akan menjangkit organ intim kamu melalui air liur.

Misalnya, jika kamu atau pasangan memiliki luka herpes yang terbuka, lalu menggunakan air liurnya sebagai pelumas saat sedang berhubungan seks dengan kamu.

Baca Juga: Hati-hati! 5 Minuman Ini Ternyata Bisa Turunkan Gairah Saat Bercinta, Apa Saja?

Kamu mungkin mengalami herpes pada organ intim setelahnya.

Jadi, daripada berisiko, coba hindari menggunakan air liur untuk pelumas bercinta mulai malam ini ya, Stylovers! (*)