# Jaga Kelembapan Tangan dengan Rekomendasi Hand Cream Berikut Ini - Innisfree Olive Moisture Hand Cream
Harga: 89 ribu rupiah
Stylovers, produk hand cream dari brand asal Korea ini memang mendapatkan ulasan yang positif loh.
Hand cream ini mengandung nutrisi vitamin dari minyak zaitun yang mampu melindungi secara alami kelembapan kulit tanganmu. (*)
#GridNetworkJuara