Stylo.ID - Merawat kulit wajah agar tampilannya mulus denga pori-pori minimalis memang menjadi keinginan semua orang.
Akan tetapi, banyak faktor yang membuat wajah tampak kurang mulus yang bisa disebabkan oleh besarnya pori-pori pada kulit wajah.
Biasanya kulit wajah yang berminyak memiliki kondisi pori-pori kulit wajah dengan ukuran yang besar.
Baca Juga : Yuk Bikin Masker Wajah dari Pisang untuk Cegah Munculnya Jerawat
Nah Stylovers, kamu tenang saja, karena persoalan proi-pori kulit wajah besar bukan kamu doang yang merasakan.
Yap, yoghurt bisa jadi solusi bagi pori-porimu yang besar.
Baca Juga : Tips Cantik Saat Puasa : Yuk Bikin Masker Wajah di Rumah Agar Kulit Lembap
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR